Faktor Penduduk, Jumlah Kursi DPRD Dapil 2 Simalungun Berubah


faktor penduduk jumlah kursi dprd dapil 2 simalungun berubah
KPU Simalungun mengubah perolehan jumlah kursi DPRD dari Daerah Pemilihan (Dapil) 2 Simalungun. Sebelumnya hanya 9 kursi. Untuk Pemilu 14 Februari 2024 ini menjadi 10 kursi.
Lalu, NasDem 1 kursi dengan perolehan Suara 7.410, PKS 1 kursi dengan perolehan suara 7.645, Perindo 1 kursi dengan perolehan suara 6.059, PPP 1 kursi dengan perolehan suara 6.870, Hanura 1 kursi dengan perolehan suara 7.703 dan Demokrat 1 kursi dengan perolehan suara 11.315.
Terpisah, Ketua DPC PDI Perjuangan Samrin Girsang mengatakan pihaknya bakal optimis untuk meraih dua kursi dari Dapil 2 Simalungun.
“Untuk Dapil Simalungun 2 kita optimis untuk meraih dua kursi. Untuk kantung-kantung atau basis kita di Dapil lainnya dan kita juga optimis memenangkan pemilihan legislatif di Simalungun,” pungkasnya. (hamzah/hm17)
PREVIOUS ARTICLE
Kementerian PPPA Ajak Warga Dukung Perempuan di Pemilu